Selasa, 30 April 2013

TUGAS BAHASA INDONESIA 2(SOFTSKILL) - MEMBUAT PROPOSAL


NAMA   : FIFI ELLIN
KELAS : 3EA13
NPM      : 12210769
TUGAS BAHASA INDONESIA 2 (SOFTSKILL) MEMBUAT PROPOSAL

PROPOSAL 1 :



USULAN
PROPOSAL MANAJEMEN






JUDUL PENELITIAN
ANALISIS PEMBENTUKAN PORTOFOLIO PADA PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERCATAT DALAM INDEKS LQ 45 DI BURSA EFEK INDONESIA






 








UNIVERSITAS GUNADARMA
ATA 2012/2013
APRIL 2013









a. Identitas Penelitian
1. Judul Usulan               : ANALISIS PEMBENTUKAN PORTOFOLIO PADA DUA SEKURITAS DALAM PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE DALAM LQ 45
2. Nama Mahasiswa       : Fifi Ellin
3. Topik Penelitian          : Menganalisis
4. Objek Penelitian          : Alam Sutra Reality Tbk (ASRI), Sentul City Tbk (BKSL), 
5. Lokasi Penelitian        : Bursa Efek Indonesia



b. ABSTRAK

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat keuntungan dan risiko dari masing-masing sekuritas, mengetahui tingkat keuntungan yang diharapkan dan risiko pada portofolio yang dibentuk dari lima sekuritas dan memberikan gambaran suatu pemilihan portofolio efisien dari portofolio yang dibentuk.
Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah tingkat keuntungan (expected return) dan tingkat resiko (standar deviasi) yang dihasilkan dari setiap portofolio yang dibentuk. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang didapat catatan laporan tertulis yang diterbitkan oleh Bursa Efek Indonesia seperti yahoo finance dan idx. Data yang diperoleh merupakan harga penutupan (closing price) tiap bulannya.
Hasil akhir yang diharapkan pada penelitian ini adalah


Kata Kunci : Portofolio yang efisien, Pembentukan portofolio



c. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang
Investasi merupakan penanaman sejumlah dana dalam bentuk uang ataupun barang yang diharapkan akan memberikan hasil yang lebih dimasa yang akan datang, baik secara langsung maupun tidak langsung, baik jangka pendek maupun jangka panjang dengan tujuan untuk memperoleh penghasilan di masa yang akan datang, sehingga dapat meningkatkan nilai dari asset/kekayaan.
Dalam setiap kegiatan investasi, hampir semua investasi mengandung unsur ketidakpastian atau risiko. Untuk mengurangi risiko yang mungkin timbul, sebaiknya investor mengenal terlebih dahulu perusahaan yang sahamnya akan dibeli. Hal tersebut dikarenakan investor pada umumnya merupakan pihak yang sangat tidak menyukai resiko tetapi menginginkan return yang maksimal, untuk itulah dewasa ini, investasi di sektor property menjadi primadona di kalangan investor, karena menjanjikan tingkat return yang lebih tinggi. Dengan melakukan analisis portofolio, maka akan membantu investor dalam mengambil keputusan untuk menentukan portofolio efisien yang mempunyai tingkat keuntungan yang diharapkan terbesar dengan resiko tertentu, atau yang mempunyai resiko terkecil dengan tingkat keuntungan yang diharapkan tertentu dari portofolio yang dibentuk. Hasil dari analisis ini dapat digunakan untuk pembentukan portofolio investasi. Analisis terhadap saham harus dilakukan dengan teliti, terutama mengenai tingkat pengembalian dan risiko. Dengan adanya analisis, diharapkan dapat dijadikan dasar dalam pengambilan keputusan. Keputusan yang tepat akan dapat memberikan hasil yang optimal.

1.2 Tujuan Khusus
Teori porofolio berhubungan dalam pemilihan portofolio yang memaksimalkan pengembalian yang diharapkan sesuai dengan tingkat resiko yang dapat diterima. Agar dapat mengetahui dan menganalisis tingkat keuntungan yang diharapkan dan risiko dari portofolio yang dibentuk dari kelima sekuritas tersebut.

1.3 Urgensi Penelitian Skripsi Manajemen
Keutamaan penelitian ini adalah memecahkan persoalan/menganalisis tingkat keuntungan yang diharapkan dan tingkat resiko dari perusahaan sekuritas tersebut.




2.TELAAH PUSTAKA

1. Ratna Sari (2009) Analisis Pembentukan Portofolio Dari Tiga Sekuritas Perusahaan          Yang Tercatat Sebagai Indeks LQ45 Periode Februari-Juli 2009 Pada BEI

Dari hasil pengaplikasian model Markowitz dalam analisis portofolio dengan menggunakan komposisi pembentukan portofolio 1 sampai dengan pembentukan portofolio ke-9 didapat kesimpulan bahwa sesuai dengan definisi dari portofolio efisien yaitu portofolio yang dapat memberikan return ekspektasi terbesar dengan risiko tertentu maka dari kesembilan portofolio yang dibentuk terdapat dua pembentukan portofolio efisien yaitu sebagai berikut :
a).    Dilihat berdasarkan Return Ekspektasi Terbesar
Portofolio ke-1 dengan proporsi saham Indosat 25%, Indofood sukses makmur 25%, dan saham Indocement Tunggal Prakarsa 50% mempunyai return ekspektasi terbesar sebesar 0,017195 dengan risiko sebesar 0,10907.
b).    Dilihat berdasarkan nilai terkecil
Portofolio ke-3 dengan proporsi saham Indosat 50%, Indofood sukses makmur 25%, dan saham Indocement Tunggal Prakarsa 25% mempunyai nilai terkecil sebesar 0,09428 dengan return ekspektasi sebesar 0,0123.


2.1 MANFAAT PENELITIAN

Adapun manfaat dalam penelitian ini adalah :
1.   Bagi Investor
Dapat dijadikan informasi bagi investor yang ingin menanamkan modalnya di perusahaan yang bergerak dalam bidang perbankan.
2.   Bagi Peneliti
Dapat dijadikan acuan bagi para peneliti selanjutnya yang ingin membahas atau meneliti mengenai portofolio investasi.
3.   Bagi Manajemen Perusahaan
Dapat dijadikan pertimbangan dalam pengelolaan investasi saham di Indonesia.


3. METODE PENELITIAN
Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan Markowitz.

3.1 Data dan Variabel Penelitian
Variabel yang digunakan pada penelitian ini adalah return dan risk. Return adalah tingkat keuntungan yang diharapkan dari suatu investasi. Sedangkan risk adalah tingkat resiko yang diterima oleh investor dari suatu investasi. Atau dengan kata lain dapat diartikan sebagai kemungkinan tingkat keuntungan yang diperoleh menyimpang dari tingkat keuntungan dari tingkat keuntungan yang diharapkan.
.
3.2    Teknik Analisis Data
Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Nilai yang Diharapkan atau Tingkat Keuntungan Rata-rata, Tingkat Resiko Saham, Koefisien Korelasi, Menentukan Proporsi Investasi, Tingkat Keuntungan yang Diharapkan dan Resiko Portofolio.

3.3 Tahapan Kegiatan Penelitian

Berikut ini adalah tabel uraian kegiatan penelitian yang akan dilakukan.
URAIAN KEGIATA


Uraian Kegiatan
Bulan
Persiapan Awal
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
a. Diskusi dengan Dosen pembimbing












b. Tahap Persiapan penelitian skripsi












Data dan Analisis
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
c. Pengumpulan referensi












d. Penyusunan instrumen survey dan kuesioner












e. Persiapan survey












f. Pelaksanaan survey












g. Kompilasi dan pengolahan data












h. Analisis data












i. Penyusunan draft skripsi












j. Presentasi skripsi












k. Penyempurnaan /revisi skripsi





















DAFTAR PUSTAKA





PROPOSAL 2 :


ANALISIS PENGARUH KEGIATAN PROMOSI TERHADAP PENINGKATAN VOLUME PENJUALAN YAMAHA MANDIRI LUAS JAYA , BEKASI


Disusun oleh
Nama                         : Fifi Ellin
Kelas                          : 3EA13
NPM                          : 12210769
Fakultas/jurusan       : Ekonomi/Manajemen





UNIVERSITAS GUNADARMA


BAB I PENDAHULUAN
1.1     Latar Belakang Masalah
        Kegiatan promosi bukan saja berfungsi sebagai alat komunikasi antara perusahaan dengan konsumen, malainkan juga sebagai alat untuk mempengaruhi konsumen dalam kegiatan pembelian / penggunaan jasa sesuai dengan keinginan dan kebutuhannnya.
Suatu kegiatan promosi yang terdiri dari lima variabel bauran promosi yang meliputi variabel periklanan (advertising), promosi penjualaan (sales promotion), hubungan masyarakat (public relation), pemasaran langsung (direct marketing) dan penjualan pribadi (personal selling) jika dilaksanakan secara efektif dapat mempengaruhi keputusan konsumen untuk membeli produk yang dipromosikan itu
Salah satu faktor untuk memasarkan produk adalah promosi, sebab tanpa promosi maka banyak konsumen yang tidak mengetahui akan keberadaan barang tersebut. Promosi secara kontinue dimaksudkan untuk memaksimalkan penjualan produk pada oleh karena itu penulis mengambil judul : PENGARUH BIAYA PROMOSI TERHADAP PENINGKATAN PENJUALAN PADA YAMAHA MANDIRI LUAS JAYA, BEKASI”

1.2     Rumusan Masalah
1.2.1                       Rumusan Masalah
Bagaimana pengaruh biaya promosi terhadap volume penjualan motor Yamaha pada Yamaha Mandiri Motor?

1.2.2                       Batasan Masalah
Pembahasan masalah dalam penulisan ilmiah ini disesuaikan dengan topik yang dipilih oleh penulis. Penulis membatasi pembahasan masalah pada kegiatan promosi, biaya promosi dan hasil penjualan motor pada Yamaha Mandiri Luas Jaya dengan mengambil data penjualan tahun 2008 – 2012 dengan menggunakan metode analisis regresi korelasi.

1.3     Tujuan Penelitian
Untuk mengetahui pengaruh promosi terhadap perkembangan volume penjualan Motor Yamaha pada Yamaha Mandiri Luas Jaya Bekasi yang selama ini diterapkan.


1.4     Manfaat Penelitian
1.4.1                       Bagi Akademis
1.4.2                       Bagi Peneliti
1.4.3                       Bagi Perusahaan

1.5     Metodologi Penelitian
1.5.1                       Objek Penelitian
Nama                     : Yamaha Mandiri Luas Jaya
Alamat                   : Duren Jaya , Bekasi
Objek yang akan diteliti disini mengenai pengaruh promosi yang dilakukan suatu badan usaha guna meningkatkan penjualan.
Data/Variabel
a.          Kegiatan promosi
b.         Bauran promosi
c.          Penjualan

1.5.2                       Metode Pengumpulan Data
a.          Study Pustaka
Teknik pengumpulan data di dapat dari referensi-referensi   buku, dan materi yang dipelajari saat perkuliahan.
b.         Study Lapangan
Wawancara dengan melakukan tanya jawab pada pihak-piak yang terkait.
Observasi dengan pengamatan langsung terhadap objek penelitian.

1.6      Alat Analisis
Alat analisis yang digunakan adalah metode Analisi regresi korelasi berganda.



BAB II LANDASAN TEORI
2.1 Kerangka teori
2.1.1 Pengertian Promosi
                    Promosi merupakan cara berkomunikasi yang dilakukan oleh perusahaan untuk mendorong atau menarik calon konsumen agar membeli produk atau jasa yang dipasarkan dan dapat juga disimpulkan bahwa promosi merupakan suatu alat komunikasi yang bersifat membujuk, agar konsumen mau membeli produk yang ditawarkan
2.1.2 Fungsi Promosi
Adapun fungsi dari promosi yaitu:
1.    Mencari dan mendapatkan perhatian dari calon pembeli. Perhatian calon pembeli harus diperoleh, karena merupakan titik awal proses pengambilan keputusan di dalam membeli suatu barang dan jasa.
2.    Menciptakan dan menumbuhkan interest pada diri calon pembeli. Perhatian yang sudah diberikan oleh seseorang mungkin akan dilanjutkan pada tahap berikutnya atau mungkin berhenti. Yang dimaksudkan dengan tahap berikutnya ini adalah timbulnya rasa tertarik dan rasa tertarik ini yang akan menjadi fungsi utama promosi.
3.    Pengembangan rasa ingin tahu (desire) calon pembeli untuk memiliki barang yang ditawarkan. Hal ini merupakan kelanjutan dari tahap sebelumnya. Setelah seseorang tertarik pada sesuatu, maka timbul rasa ingin memilikinya. Bagi calon pembeli merasa mampu (dalam hal harga, cara pemakaiannya, dan sebagainya), maka rasa ingin memilikinya ini semakin besar dan diikuti oleh suatu keputusan untuk membeli.

2.1.3 Fungsi Promosi
Tujuan utama dari promosi adalah menginformasikan, mempengaruhi dan membujuk, serta mengingatkan pelanggan sasaran tentang perusahaan dan bauran pemasarannya

2.1.4 Strategi Promosi
2.1.5 Bauran Promosi

2.2 Alat Analisis
2.3 Rumus-Rumus Metode Analisis Korelasi yang digunakan
2.4 Kajian Penelitian Terdahulu

BAB III METODE PENELITIAN
3.1 Objek Penelitian
3.2 Data/Variabel
3.3 Metode Pengumpulan Data
3.4 Alat Analisis yang digunakan

BAB IV PEMBAHASAN
4.1 Profil dan Struktur Organisasi objek penelitian
4.1.1 Struktur Organisasi Perusahaan
4.1.2 Job Description

4.2 Data yang digunakan
4.3 Rangkuman Hasil Penelitian

BAB V
5.1 Kesimpulan
5.2 Saran

Daftar Pustaka
Lampiran

Tidak ada komentar:

Posting Komentar